12 Fitur Menarik dari Office 365

12 Fitur Menarik dari Office 365
Fitur Office 365 - Untuk melanjutkan artikel sebelumnya, kali ini saya akan memberikan 12 fitur menarik yang ada pada Office 365 ini, langsung kita lihat yuk!

  • Halaman admin yang powerful. Halaman admin yang simpel memungkinkan staf dengan mudah menangani pengguna dan layanan mengkonfigurasi Exchange, SharePoint dan Lync Online.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Menyelesaikan masalah sebelum memulai. Dengan fitur “service status”, staf IT dapat memonitor layanan Microsoft Office 365 untuk membantu mengisolasi berbagai masalah-masalah yang bersifat potensial.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Peralatan manajemen smartphone. Dengan ExchangeOnline ActiveSync, manajer-manajer IT dapat menciptakan peraturan-peraturan perangkat untuk meningkatkan kata sandi yang kuat dan mengontrol beberapa fitur perangkat keras dari smartphones.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Memungkinkan pengguna eksternal mengakses Sharepoint Online. Administrator bisa mengkonfigurasi SharePoint Online dengan beragam cara, seperti memberikan pilihan pada pemilik Team Site untuk mengundang pengguna-pengguna dari luar organisasi.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Fungsional Outlook yang kaya. Outlook Web Application (Aplikasi Web Outlook) menawarkan banyak fungsi yang beragam yang dapat ditemukan pada aplikasi desktop, termasuk akses right-click (klik kanan) untuk banyak fungsi.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Robust Calendar. Office 365 Outlook Web App tersedia robust calendar dan kemampuan penjadwalan yang tersedia pada desktop client.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Tetap berhubungan dengan kolega. Baik menggunakan Outlook desktop atau Web App, pengguna selalu dapat melihat status online dari rekan kerja mereka dan dengan segera meminta Lync Online untuk memulai sesi IM atau full meeting.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Document sharing yang canggih. Aplikasi-aplikasi Office Plus menyediakan beberapa pilihan yang jelas untuk berbagi dokumen yang adadi dalam SharePoint Online Team Site.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Editing dokumen yang powerful. Baik pada aplikasi revisi asli atau pada browser yang berbeda, peninjauan dokumen dan fungsi-fungsi editing bersifat sangat kuat.



  • Penulisan yang bersamaan. Office 365 melakukan sebuah pekerjaan yang cemerlang dimana menampilkan siapa yang menulis dokumen secara bersamaan dan perubahan spesifik apa yang dibuat penulis.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Sinkronisasi Offline-Online. SharePoint Workspace memungkinkan pengguna mengambil dokumen-dokumen offline dan kemudian mensinkronisasi perubahan-perubahan ketika koneksi ke Office 365 tersedia.

12 Fitur Menarik dari Office 365


  • Akses Smartphone. Office Hub pada perangkat Windows 7 memungkinkan pengguna mengakses library dokumen Team Sites dan bekerja dengan dokumen yang ada pada smartphone.
12 Fitur Menarik dari Office 365

~Fitur-Fiturnya Menarik Ya :D~
0 Komentar untuk "12 Fitur Menarik dari Office 365"

Back To Top